Jenis jenis koin Dinar Emas dan Dirham Perak

10:42 PM

Koin Dinar dicetak dan di distribusikan oleh beberapa pihak. Design koin dinar emas dan dirham perak berbeda beda sesuai pencetaknya. Beberapa jenis koin dinar yang sudah dicetak saat ini :

Dinar Dubai

Uni Emirat Arab mencetak koin Dinar dengan desain Masjid Nabawi di Madinah dan koin Dirham dengan desain Masjidil Haram di Mekkah

Dinar Wakala Induk Nusantara

Wakala Induk Nusantara mencetak dan mengedarkan koin Dinar Emas dan Dirham Perak dengan 2 seri, yaitu Seri Haji dan Seri Nusantara. Untuk desain Seri Haji mirip dengan Dinar yang dicetak di Dubai Uni Emirat Arab

Dinar Logam Mulia

PP Logam Mulia mencetak koin Dinar dan Dirham dengan desain Masjidil Haram di Mekkah

Dinar 24 Karat

PP Logam Mulia juga mencetak koin Dinar dengan kadar 24 karat dengan Desain hanya tulisan

Dirham European Moslem Union

Komunitas Muslim di Eropa mencetak dirham dengan desain gambar benua Eropa.


You Might Also Like

2 comments

  1. bagaimana dengan dinar dirham yang dicetak islamic mint nusantara? apakah juga sah sebagai alat pembayaran dalam syariat islam?i

    ReplyDelete
  2. kalau menurut syariah Islam siapapun yang cetak lembaga apapun yang cetak asal sesuai ketentuan maka dia berlaku sebagaimana mestinya, namun saat ini lembaga yang benar2 bisa mencetak sesuai ketentuan tersebut dan sudah diakui secara internasional di negara kita hanya ANTAM.

    ReplyDelete

Popular Posts

Subscribe